PENERAPAN FUZZY INFERENCE SYSTEM METODE TSUKAMOTO UNTUK PREDIKSI JUMLAH PRODUKSI KURSI PLASTIK

Mustar aman

Abstract


Metode fuzzy Tsukamoto merupakan aturan yang berbentuk “jika-maka” yang harus direpresentasikan dengan suatu himpunan fuzzy dengan fungsi keanggotaan yang monoton. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui berapa jumlah produksi sepatu yang sesuai dengan jumlah permintaan. Metode tersebut akan digunakankan dalam menentukan jumlah produksi kursi plastic, sehingga tidak terjadi penumpukan stock kursi. Jumlah produksi ditentukan berdasarkan jumlah permintaan, jumlah persediaan yang ada di gudang pada PT. Kursi Plastik di tangerang. Berdasarkan penelitian, fuzzy Tsukamoto berhasil menentukan jumlah produksi kursi yang optimum dengan nilai kebenaran mencapai 98%. Sehingga dapat disimpulkan bahwa optimalisasi jumlah kursi plastik yang diproduksi menggunakan metode fuzzy Tsukamoto sangat baik. Hasil dari penelitian ini di gunakan sebagai acuan atau pengetahuan dalam memproduksi kursi plastic pada permintaan yang akan datang.


Full Text:

PDF

References


Ahmad, F., Irfan, P., & Abidin, Z. (2019). Penerapan metode fuzzy Tsukamoto Untuk menentukan Kelayakan Peminjaman Pada Koperasi. Jurnal Bumigora Information Technology (BITe), 1(2), 102–109. https://doi.org/10.30812/bite.v1i2.533

Amos Pah, C. E., & Ledoh, J. R. (2023). Penerapan metode fuzzy Tsukamoto Pada Perekrutan karyawan. Jurnal Komputer Dan Informatika, 11(1), 54–61. https://doi.org/10.35508/jicon.v11i1.10113

Aman, M. (2021a). Rancang Bangun Sistem E-MARKETING Dengan Pendekatan Sistem Berorientasi object pada pt. Khaula Prima. Insan Pembangunan Sistem Informasi Dan Komputer (IPSIKOM), 9(1). https://doi.org/10.58217/ipsikom.v9i1.195

Aman, M. (2022b). Penerapan metode analitycal hierarchy process dalam Pemilihan supplier Dengan Pendekatan Sistem Berorientasi objek. Insan Pembangunan Sistem Informasi Dan Komputer (IPSIKOM), 10(2). https://doi.org/10.58217/ipsikom.v10i2.226

Aman, M. (2022c). Implementasi game Edukasi Pengenalan binatang BUAS pada anak usia Dini. Insan Pembangunan Sistem Informasi Dan Komputer (IPSIKOM), 9(2). https://doi.org/10.58217/ipsikom.v9i2.199

Aman, M. (2022d). Penerapan Sistem Berorientasi objek pada sistem INFORMASI anggaran Dana Desa Berbasis web. Insan Pembangunan Sistem Informasi Dan Komputer (IPSIKOM), 9(2). https://doi.org/10.58217/ipsikom.v9i2.204

Aman, M., Riyanto, R., Suroso, S., Nugroho, Y. A., Iskandar, J., Widodo, A., & Adiyanto, A. (2024). Web-based application design for shipping and receiving goods system using POAC analysis method with object-oriented system approach. Journal Of Communication Education, 18(1), 27–33. https://doi.org/10.58217/joce-ip.v18i1.353

Aman. M, Riyanto, Suroso, Sasono. I, Nugroho. Y.A. “Implementasi system informasi Pemasaran Rumah dengan pendekatan system berorientasi objek pada Developer Property”.Jurnal ICT : Information Communication & Technology, p-ISSN: 2302-0261 (print), e-ISSN: 2303-3363 (online), pp. 156-164. 2021. doi.org/10.36054/jict-ikmi.v20i1.323.

Aman. M, Sasono. I, Nugroho. Y.A, Riyanto dan Suroso. “Improving Sales by Object- Oriented System Approach: E-Commerce Utilization Analysis”. IJOSMAS, Vol.02, No. 03, pp. 84-92. 2021.doi.org/10.5555/ijosmas.v2i3.35

Aman. M. and Suroso. “Wedding Organizer Information Sistem using Object Oriented Sistem Approach in CV Pesta”. Jurnal Janitra Informatika dan Sistem Informasi. Vol. 1, No. 1. pp. 47-60. 2021. DOI: 10.25008/janitra.v1i1.119.

Melina, D., & Diana, D. (2023). Penerapan metode fuzzy Tsukamoto Dalam Memprediksi Permintaan Barang. Journal of Computer System and Informatics (JoSYC), 4(3), 511–521. https://doi.org/10.47065/josyc.v4i3.3194

Mustar2020, M. A. (2023). Perancangan APLIKASI Berbasis web Untuk Sistem Pengiriman Dan Penerimaan Barang Menggunakan metode analisis POAC. Insan Pembangunan Sistem Informasi Dan Komputer (IPSIKOM), 11(2), 62. https://doi.org/10.58217/ipsikom.v11i2.267

Nugroho, Y. A., Riyanto, R., Iskandar, J., Aman, M., & Wiyono, N. Web-based patient referral system design from clinic to hospital using Object Oriented Programming System. Journal of Information Systems and Informatics, 5(1), 87–101. 2023. https://doi.org/10.51519/journalisi.v5i1.425

Nurhayati, S., Irmayanti, H., & Wijaya, Y. R. (2024). Penerapan Fuzzy tsukamoto untuk sistem prediksi jumlah produksi Roti Berbasis web. Komputa : Jurnal Ilmiah Komputer Dan Informatika, 13(1), 64–73. https://doi.org/10.34010/komputa.v13i1.12056

Ragestu, F. D., & Sibarani, A. J. P. (2020). Penerapan metode fuzzy Tsukamoto Dalam pemilihan Siswa Teladan di Sekolah. Teknika, 9(1), 9–15. https://doi.org/10.34148/teknika.v9i1.251

Riyanto, Aman. M, Tiara. B, Wiyono. N, Nugroho. A. Y. “Development Of Coronavirus Disease Patient Registration Information System With Object Oriented System Approach”. Journal of Information Systems and Informatics. Vol. 3, No.4. e- ISSN:2656-4882, pp : 724-739. Desember 2021. doi.org/10.33557/journalisi.v3i4.195

Sasono, I., Riyanto, R., Suroso, S., Aman, M., & Iskandar, J. (2023). Design of web-based applications in agrotourism information systems using the SWOT analysis method. Journal of Information Systems and Informatics, 5(3), 971–983. https://doi.org/10.51519/journalisi.v5i3.508

Suharyudi Onoaji, A., Hartami Santi, I., & Chulkamdi, M. T. (2024). Penerapan Logika fuzzy metode Tsukamoto untuk PREDIKSI Jumlah Mahasiswa Baru. JATI (Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika), 7(5), 3343–3349. https://doi.org/10.36040/jati.v7i5.7480




DOI: https://doi.org/10.58217/ipsikom.v12i1.273

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


LPPM Universitas Insan Pembangunan Indonesia
Jl. Raya Serang Km. 10 Bitung, Curug, Tangerang 15810
Telp. 021-59492836 / 02159492837
Website : http://www.lppm.ipem.ac.id
Email : lppm@ipem.ac.id

 Lisensi Creative Commons Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.